Manfaat Batang Seledri Meningkatkan Stamina Kesehatan

BATANG SELEDRI
===============>>
Seledri merupakan jenis sayuran yang biasa dijadikan sebagai bumbu penyedap masakan. Baik batang seledri maupun daun seledri memang memiliki aroma dan rasa yang khas sehingga mampu memberikan rasa sedap pada masakan. Selain itu, daun seledri juga sering dimanfaatkan untuk menghiasi masakan.
Seledri termasuk sayuran yang istimewa tidak cuma untuk penyedap akan tetapi batang seledri ini juga memiliki khasiat serta manfaat yang sangat bagus untujk kesehatan tubuh karna batang seledri ini juga memiliki kesamaan manfaat dengan Titan Gel yaitu selain untuk menambah penyedap masakan dan menjaga kesehatan batang ini juga mampu memperkasa stamina jaringan organ vitalitas dengan alami dan maksimal. Tidak seperti sayuran lain yang kandungannya hilang setelah dimasak, seledri masih memiliki 80% kandungan vitaminnya meski telah dimasak dalam air mendidih. Keistimewaan ini membuat seledri tetap memiliki manfaat meski dikonsumsi dalam jumlah yang sangat sedikit.

Sayuran berdaun hijau selalu baik untuk kesehatan. Salah satunya adalah seledri. Baik daun, batang, maupun akar seledri menyimpan banyak manfaat untuk kesehatan.

Selain dikenal sebagai sayuran penambah aroma masakan, daun seledri juga dikenal sebagai tanaman obat. Berikut adalah manfaat kesehatan dari daun seledri seperti dilansir dari magforwomen.com.

    Seledri merupakan sumber vitamin A dan juga zat besi lainnya seperti zat besi, kalium, dan mineral.
    Banyak sayuran yang akan kehilangan vitaminnya setelah dimasak. Namun seledri berbeda. Kandungan vitamin seledri akan tetap utuh sebesar 80% walaupun telah dimasak.
    Seledri bermanfaat untuk para atlet, karena nutrisi seledri dapat mengganti cairan elektrolit tubuh yang hilang.
    Apabila Anda merasa gerah karena sinar matahari, Anda dapat mendinginkan tubuh dengan jus seledri.
    Seledri dapat mengurangi keinginan Anda untuk mengonsumsi makanan manis dan makanan yang dapat membuat berat badan tubuh Anda bertambah.
    Seledri dapat menurunkan tekanan darah dan menjaga agar ginjal Anda tetap berfungsi dengan baik.
    Seledri mencegah pembentukan batu di kantung empedu dan juga dapat menghindarkan Anda dari sembelit.
    Seledri juga baik untuk menghindarkan Anda dari kanker perut.
    Seledri akan menenangkan sistem saraf Anda dan juga dapat mengontrol tekanan darah tinggi.
    Akar seledri efektif untuk mengembalikan nafsu makan Anda yang hilang.

Walaupun kecil, ternyata seledri mempunyai banyak manfaat bagi kesehatan Anda. Jangan ragu untuk mengonsumsi seledri untuk kesehatan Anda

Manfaat luar biasa batang seledri untuk kesehatan. Seledri, merupakan sebuah sayuran yang sangat sehat dan merupakan sumber nutrisi. Seledri ini dikenal dengan rasa aromatik dan biasanya ditemukan dalam sup. sayuran ini juga digunakan untuk hiasan salad, karena kaya vitamin A, C, K dan B. Ini adalah sumber yang baik dari antioksidan, serat, kalsium, magnesium, kalium, fosfor dan folat.

Seledri memiliki manfaat kesehatan yang tak terhitung jumlahnya. Diantaranya bertindak sebagai diuretik, mempertahankan keseimbangan cairan dalam tubuh, mencegah maag, meningkatkan kesehatan jantung, melindungi kesehatan hati, menurunkan peradangan, menstabilkan tekanan darah tinggi, meningkatkan fungsi pencernaan, meningkatkan sistem saraf, menjaga kesehatan otak, meredakan demam , meningkatkan kesuburan pria, mencegah alergi, mencegah infeksi saluran kemih, dan sangat bermanfaat dalam mencegah kanker.

Manfaat seledri sudah menjadi sahabat bagi para ibu rumah tangga. Daun seledri sering dijadikan bumbu penyedap dalam masakan berkuah, karena aromanya yang khas, dapat mengeluarkan aroma masakan hangat. Seledri juga sering dijadikan hiasan untuk mempercantik tampilan masakan saat penyajiannya. Namun daun seledri biasanya tidak terlalu dipentingkan dalam penggunaannya, tidak seperti pada manfaat daun salam atau manfaat daun singkong yang difavoritkan untuk ditanam. Padahal seledri sendiri, sangat baik dikonasumsi karena manfaatnya yang berlimpah

Tanaman seledri dikelompokkan dalam tanaman semak. Tinggi batang seledri biasanya kurang dari 1 meter. Batangnya bersegi dan beralur. Batang tanaman ini memiliki ruas namun tidak berbulu. Meski beruas, batang seledri bukanlah batang berkayu sehingga memiliki tekstur lunak. Batang tanaman asli Benua Amerika ini memiliki cabang berwarna hijau. Cabang seledri ditumbuhi dengan daun yang bergerigi. Ciri lain dari tanaman bernama latin Apium graveolens L ini adalah bunga dan buah yang berbentuk khas. Bunga seledri berbentuk payung berwarna putih dan terdapat pada pucuk tanaman yang sudah tua. sedangkan buah seledri berbentuk bulatan kecil. Buah seledri memiliki warna hijau ketika masih muda dan akan berubah menjadi coklat ketika tua.

Manfaat seledri yang selama ini Kita tahu hanyalah sebagai bumbu masak dan juga bahan herbal penumbuh rambut. Padahal, tanaman mini ini memiliki manfaat yang sangat besar bagi kesehatan baik daun, batang maupun akar seledri memiliki manfaat masing-masing bagi kesehatan tubuh manusia

manfaat batang seledri bagi kesehatan.
1. Menurunkan tekanan darah

Seledri mampu menekan sistem syaraf sehingga menurunkan tekanan darah secara bertahap. Karena itulah, jus seledri sangat baik bagi penderita hipertensi.

2. Menurunkan kadar kolesterol

100 gram daun dan batang seledri mengandung 16 gram kalori non larut. Jika dikonsumsi, kalori ini akan bereaksi dengan tubuh dan menurunkan kadar kolesterol dalam darah.

3. Menyehatkan otot

Batang seledri mengandung kalium dalam kadar yang cukup tinggi. Kalium akan membantu tubuh memecah karbohidrat dan juga membentuk otot yang kuat.

4. Mengoptimalkan metabolisme tubuh

Banyak yang belum tahu jika batang seledri mengandung asam folat, riboflavin, niasin, dan vitamin C yang sangat berguna untuk merangsang metabolisme tubuh. Kandungan yang lengkap seperti ini akan mempercepat metabolisme sehingga apapun yang Kita makan dapat diolah menjadi energi dengan lebih cepat.

5. Membantu menurunkan berat badan

Bau dan rasa yang khas dari seledri akan membantu menekan nafsu makan Anda terhadap makanan manis. Oleh karena itu, tanaman ini juga dapat menjadi salah satu cara diet sehat.

Tangkai seledri memiliki sifat anti-inflamasi yang efektif dalam mengurangi peradangan. Seledri juga membantu dalam produksi kortison, hormon yang mengurangi peradangan yang menyakitkan dalam tubuh.


Info Manfaat Terkini

Panas dalam : Herbal, Sayur, Buah, dan Obat Tradisional
08:24:31 pm
Monday 26th, June 2017 /
4 August,2014
manfaat

    Home
    Buah Buahan
    Daging
    Herbal
    Makanan
    Nutrisi
    Olahraga
    Sayur
    Tumbuhan
    Kalkulator Kesehatan

     Sponsors Link

    Home → Sayuran → 33 Manfaat Seledri Bagi Kesehatan Tubuh

33 Manfaat Seledri Bagi Kesehatan Tubuh
Sponsors Link

Manfaat seledri sudah menjadi sahabat bagi para ibu rumah tangga. Daun seledri sering dijadikan bumbu penyedap dalam masakan berkuah, karena aromanya yang khas, dapat mengeluarkan aroma masakan hangat. Seledri juga sering dijadikan hiasan untuk mempercantik tampilan masakan saat penyajiannya. Namun daun seledri biasanya tidak terlalu dipentingkan dalam penggunaannya, tidak seperti pada manfaat daun salam atau manfaat daun singkong yang difavoritkan untuk ditanam. Padahal seledri sendiri, sangat baik dikonasumsi karena manfaatnya yang berlimpah, seperti berikut ini ((nutrition-and-you.com, Celery nutrition facts, diakses 29 November 2014)) :
ads

    Seledri merupakan tanaman herbal yang sangat rendah kalori. Daun seledri hanya berisi 16 kalori per 100 g dan mengandung serat non larut , yang bila dikombinasikan dapat menurunkan berat  dan kadar kolesterol dalam darah.
    Sumber yang kaya antioksidan flavonoid seperti zea xanthin, lutein, dan beta karoten, yang berfungsi sebagai pelindung tubuh, meningkatkan imunitas tubuh dan pencegahan kanker.
    Seledri merupakan sumber vitamin A yang baik.  Vitamin A dan beta karoten adalah antioksidan flavonoid alami yang dibutuhkan untuk menjaga selaput lendir sehat dan kulit, dan mata.
    Seledri mengandung asam folat, riboflavin, niasin, dan vitamin C, yang sangat penting untuk metabolisme yang optimal.
    Daun dan biji-bijian mengandung banyak minyak atsiri yang penting mencakup terpen, limonene dan humulene. Namun aroma khas seledri ini disebabkan senyawa kimia yang dikenal sebagai phthalides (butylphthalid dan turunan sedanenolid dihidro-nya) di dalamnya.
    Minyak atsiri yang diperoleh dari ekstraksi tanaman seledri telah digunakan sebagai obat untuk menenangkan kondisi gugup dan osteoarthritis. Selain itu bagian biji, dan akarnya memiliki sifat diuretik (membuang kelebihan air dari tubuh melalui urine), galactogogue (sekresi bantuan ASI), stimulan, dan sifat tonik.

Manfaat Seledri dalam Kandungan Gizinya

Seledri merupakan sayuran rendah kalori yang penuh dengan nutrisi. 1 cangkir jus seledri segar, yang dihasilkan dari 4 cangkir seledri cincang mentah memiliki 65 kalori, kurang dari 0,7 gram lemak dan hampir 2,8 gram protein. Hal ini membuat jus seledri merupakan pilihan sayuran yang baik. Sekitar 3,5-5 cangkir seledri per minggu, yang merupakan jumlah yang direkomendasikan untuk pria dan wanita

Kandungan serat yang tinggi dari seledri dapat mengurangi kolesterol jahat yang dikenal sebagai LDL. Phthalide, senyawa kimia dalam seledri juga berkontribusi terhadap pengurangan kolesterol.



Manfaat yang telah di ulas tadi hanyalah manfaat dan khasiat batang seledri saja. Masih ada bagian lain dari tanaman seledri yang juga memiliki manfaat bagi kesehatan. Misalnya saja, tumbukan daun seledri yang berguna sebagai param penurun demam. Tak hanya itu, akar tanaman seledri juga dipercaya mampu memperbaiki nafsu makan yang hilang.

Itulah tadi manfaat batang seledri bagi kesehatan. Ternyata, tumbuhan kecil seperti seledri mampu memberikan manfaat yang besar bagi kesehatan Kita. Jadi, sehat itu tak selalu harus mahal. Terkadang, hal sederhana di sekitar Kita justru bisa dijadikan obat yang paling mujarab.

Komentar